Pandangan
Pedler dkk (2003) tentang organisasi Pembelajaran adalah:
1. Organisasi yang mempunyai suasana dimana anggota-anggotanya secara individu terdorong untuk belajar dan mengembangkan potensi mereka;2. Memperluas budaya belajar sampai pada pihak pelanggan dan pihak lain yang dianggap signifikan;3. Menjadikan strategi pengembangan SDM sebagai sentra kebijakan organisasi/bisnis;4. Berada dalam proses transformasi organisasi secara terus menerus..Dengan demikian, pembelajaran membangun pemahaman yang luas terhadap keadaan internal melalui kegiatan-kegiatan dan sistem-sistem yang tidak tergantung pada anggota anggota tertentu. Pembelajaran tidak hanya tentang penataan kembali atau perancangan kembali unsur-unsur organisasi. Pembelajaran lebih merupakan suatu bentuk meta-pembelajaran yang mensyaratkan pemikiran kembali pola-pola yang menyambung dan mempertautkan potongan-potongan sebuah organisasi dan juga mempertautkan pola-pola dengan lingkungan yang relevan.
...
Pustaka : Jurnal
Tidak ada komentar:
Posting Komentar